Pages

Trend Fashion ala 90-an

Trend Fashion ala 90-anTren fashion memang selalu berkembang. Bagi Anda generasi era 1990-an, tentunya akrab dengan beberapa hal berikut ini.

http://coba-liat.blogspot.com/
Trend Fashion ala 90-an
Setiap era memang punya identitas masing-masing. Meski kini Anda melihatnya sebagai sesuatu yang aneh, namun nyatanya tren tersebut dianggap keren pada masa itu.
Berikut ini beberapa tren era 1990-an yang mungkin masih Anda ingat, sebagaimana dilansirHuffington Post.

Beberapa Trend Fashion ala 90-an :

Tas JanSport
Backpacker memang sangat tren, namun satu merek yang tak boleh terlupakan adalah JanSport. Meski desainnya simpel, JanSport tetap menjadi ikon bagi anak muda.
Bandana
Aksesori rambut ini digemari bahkan oleh selebriti sekelas Christina Aguilera.
Jam besar
Semakin besar jamnya, semakin Anda akan terlihat mengagumkan. Merek Baby-G dan G-Shock tentu Anda masih ingat. Jam besar juga kini kembali disukai oleh anak muda.
Overall
Overall atau baju kodok menjadi salah satu item fashion paling hot saat itu. Pemeran film Men In Black, Will Smith juga dulu gemar mengenakannya. 

Itulah Trend Fashion ala 90-an semoga manambah wawasan anda. 

Baca juga :

Tidak ada komentar:

Posting Komentar